Sulut Times, MINAHASA : Penyebab munculnya genangan air, hingga menyebabkan banjir di Jalan Boulevard Tondano akhirnya terpecahkan.
Jalan Raya Bouleverd Tondano yang menjadi Jalan Nasional penghubung Minahasa dan Tomohon kerap kali tergenang air, hingga air menutupi badan jalan.
Meskipun hujan intensitas sedang, jalan Bouleverd Tondano sering banjir, hingga bisa membahayakan pengendara.
Kepala Balai Jalan Nasional (BJPN) SulutGo Hendro Satrio ketika di konfirmasi mengatakan telah menelusuri apa penyebab sehingga jalan bisa banjir.
” Kita sudah kesana, di samping kiri dan kanan merupakan rawa. Untuk penyebabnya, saluran crossing (drainase yang melewati bawah jalan) sengaja di sumbat pakai batu. Sehingga air naik hingga ke badan jalan,” jelasnya (Rabu,12/04/23)
Untuk sekarang, lanjut Satrio mengungkapkan dari BPJN sedang melakukan pengerjaan.
“Kami sudah memulai proyek pengerjaan untuk pembuatan drainase di Jalan Boulevard Tondano dan mudah-mudah bulan Juni sudah selesai,”
Postingan Populer
Popular posts:
- Youla Lariwa Mantik, Sosok Pengacara yang Mewujudkan… (9,341)
- Lawan Covid-19, Maria Vania Bisa Berhubungan Intim 3… (6,819)
- Gara-gara Cukur Kelapa 8 Perangkat Desa Kali Selatan… (6,809)
- Cewek Cantik Ini Kasih Tebakan, Jawabannya Bikin Baper (6,568)
- Viral! Istri Wakil Bupati Minahasa Di duga Lakukan… (5,882)
- KPU RI Launching Tahapan dan Jadwal Penyelenggaraan… (5,281)
- Raja Mafia Tanah Agus Elektrik Alias Abidin,… (5,241)
- Judi Togel Makin Marak di Minahasa, Aparat di Minta… (4,751)
- Suka Duka Pertamina Salurkan BBM Satu Harga di… (4,070)
- Inovasi Mahasiswa UPER Dukung Digitalisasi Industri Migas (3,608)
Komentar