Gumolung Wakili Pj Bupati Talaud Hadiri Acara Manduru’u Tonna di Kecamatan Melonguane

Sulut Times, Talaud: Pemerintah Kabupaten Kepulauan Talaud Pj Bupati Dr.Fransiscus Engelbert Manumpil S.Pi,M.Env, Mgmt diwakili Asisten Ekonomi Pembangunan Setda Djohari Gumolung menghadiri acara manduru’u Tonna Kecamatan Melonguane, Jumat (31/1/2025)

Gumolung dalam sambutannya mengatakan Manduru’u Tonna adalah ritual adat warisan leluhur yang setiap tahun di gelar.

Acara ini untuk mengsyukuri berkat Tuhan dan meminta perlindungan dan tuntutanTuhan dalam menjalani tahun 2024” kata Gumolung

Ia berharap tradisi sakral tersebut terus dilestarikan. Terutama makna dan historisnya dapat dipahami oleh masyarakat terutama anak-anak muda.

(Visited 6 times, 1 visits today)

Posting Terkait

Baca Juga

Komentar