Sulut Times, MINAHASA : Bawaslu Manado ajak warga dan partai politik (parpol) sukseskan Pilkada dengan cara tolak berpolitik dengan uang.
Komisioner Bawaslu Manado Abdul Gafur Subair kepada media suluttimes.com mengungkapkan bahaya dan dampak politik uang.
“Stakeholder dan juga partai politik harus tahu potensi pidana politik uang.Untuk pilkada itu bukan cuma pemberi yang berpotensi kena efek pidananya, tapi juga penerima,” ungkapnya Jumat (26/7) saat sosialisasi di hotel Peninsula
Lebih lanjut, Ia mengingatkan agar warga Manado lebih mawas diri jika ada parpol atau oknum yang mengiming-imingi dengan uang.
“Kalau ada yang main politik uang, atau memberi, silahkan jadikan itu alat bukti. Nah, itu akan diproses. Sebab, kewenangan kita (Bawaslu) adalah temuan, baru selanjutnya laporan,” jelasnya
Popular posts:
- Youla Lariwa Mantik, Sosok Pengacara yang Mewujudkan… (8,821)
- Gara-gara Cukur Kelapa 8 Perangkat Desa Kali Selatan… (6,707)
- Lawan Covid-19, Maria Vania Bisa Berhubungan Intim 3… (6,550)
- Cewek Cantik Ini Kasih Tebakan, Jawabannya Bikin Baper (5,368)
- KPU RI Launching Tahapan dan Jadwal Penyelenggaraan… (5,275)
- Viral! Istri Wakil Bupati Minahasa Di duga Lakukan… (5,131)
- Judi Togel Makin Marak di Minahasa, Aparat di Minta… (4,711)
- Suka Duka Pertamina Salurkan BBM Satu Harga di… (4,057)
- Inovasi Mahasiswa UPER Dukung Digitalisasi Industri Migas (3,601)
- Sukses Jadi Tuan Rumah, Pemkot Bitung Juara Umum MTQ… (3,539)
Komentar